Fakta Tentang Mimpi Buruk

mimpiAnda pernah bermimpi? semua orang pasti pernah mengalami hal ini bukan? Mimpi bisa menjadi hal yang menarik, menyenangkan, menakutkan atau hal-hal aneh yang tak masuk akal, tetapi saya hanya memberi prngetahuan sedikit yang saya tahu tentang mimpi buruk.

Tahukah anda sebab terjadinya mimpi buruk?

  • Terjadinya mimpi buruk yang pertama terdapat pada tempat dimana kita tertidur biasanya suhunya lebih rendah dari pada tubuh.
  • Tingkat emosial diri yang di atas normal.
  • Membayangkan sesuatu yang dianggap tidak baik ketika disaat tertidur.

Mimpi buruk mungkin kita kaitkan kaitkan pada sesuatu yang akan datang pada kita berupa yang tidak baik. tetapi kita bisa mengambil sisi positifnya dengan lebih baik .

Sedikit yang saya bisa memberi pengetahuan tentang sebab dan faktor mimpi buruk.

About Rendy Kazemha

Tiada Ilmu Yang Tidak Bisa Dipelajari, Selama Ilmu Itu Masih Terlihat dan Dirasakan, So pursue science..

Posted on 27 December 2012, in Fakta, Healthy and tagged , . Bookmark the permalink. Leave a comment.

Pesan Dari Anda Sangatlah Bermanfaat